31.7.14

Gambar Bagian Fungsi Pancaindera

Manusia sebagai makhluk sempurna mempunya alat indera yang jumlahnya 5 buah biasa disebut Pancaindera. Kelima alat indera tersebut yaitu mata, hidung, telinga,lidah dan kulit.
Pancaindera tersebut mempunyai fungsi yang berbeda-beda berikut ini Raja Jempol sedikit kutip fungsi, gambar dan bagian dari kelima indera yaitu :
Raja Jempol Blog

1.MATA ( Indera Penglihatan )
Mata adalah Indera Penglihatan yang berfungsi sebagai alat untuk melihat benda-benda yang ada disekitarnya.
Adapun bagian-bagian mata antara lain : Aqueous humor, pupil, iris, lensa, kornea,otot, vitreous humor, sclera, koroid, retina, bintik kuning, bintik buta dan saraf optic, seperti terlihat pada gambar dibawah ini :
Raja Jempol Blog

2. HIDUNG ( Indera Penciuman )
Hidung aladah Indera Penciuman yang berfungsi mengenal berbagai macam bau-bauan dengan penciumannya.
Adapun bagian-bagian hidung antara lain : tulang hidung, serabut saraf pembau yang dikenal dengan nama olfaktori, serbaut saraf keotak, silia saraf pembau, lender, seperti terlihat pada gambar dibawah ini.
Raja Jempol Blog

3. TELINGA (Indera Pendengaran )
Telinga adalah alat Indera Pendengaran yang berfungsi mengenal benda-benda, suara, melalui pendengaran.
Adapun bagian-bagian telinga yaitu, saluran telinga, luar, membran timpani, Incus (tulang landasan), Molleus (tulang martill), Stopes (tulang sanggurah), saluran semisirkuler, kahle, saraf kahlea, saluran Eustachius.
Raja Jempol Blog

4. LIDAH ( Indera Perasa )
Lidah atau indera perasa adalah alat indera yang berfungsi merasakan rasa benda lain dengan jilatan/pengecapan.
Bagian-bagaian lidah : papillacircumvalata, sel pengecap, pori pengecap, sel basal, papilla filiformis, papilla fungiformis, sel penyokong dan saraf cranial.
Raja Jempol Blog

5. KULIT ( INDERA PERABA )
Kulit atau indera peraba adalah alat indera yang berfungsi mengenal benda-benda lain dengan rabaan atau gesekan.
Adapun bagian kulit yaitu, batang rambut, epidermis. Kelenjar minyak, dermis, kelenjar limpah, saraf, jaringan sub kutan, falikel rambut, kelenjar keringat, pembuluh arteri, pembuluh vena, saraf, jaringan lemak.
Raja Jempol Blog
Itulah kelima indera “Pancaindera” manusia bagian-bagian dan fungsi masing-masing secara singkat semoga bermanfa’at.

Related Posts:

  • Drama Pendek Anak SekolahNaskah drama banyak dicari kalangan sekolah untuk memenuhi tugas gurunya, terkadang seorang siswa kesulitan untuk mengarang sebuah naskah drama, untuk… Read More
  • Contoh RPP K13 Pandemi CoronaContoh RPP K13 Pandemi Corona ini saya buat guna membantu para guru dalam rangka menerapkan pendidikan kepada anak didiknya sesuai dengan ketentuan SO… Read More
  • Membuat Video Tutorial Pembelajaran Salah satu cara model pembelajaran adalah dengan cara membuat video Tutorial yang merupakan rekaman dari Guru yang akan diberikan kepada anak di… Read More
  • Media Pembelajaran Daring Pandemi corona memaksa semua orang merubah aktivitasnya guna menceegah meluasnya wabah ini.dibidang pendidikan salah satunya yang harus merubah … Read More
  • PIN Whatsapp Bebas HackHack...hack...adalah perilaku cerdas seorang Hacker dalam membobol akun seseorang, terutama akun-akun yang berhubungan dengan online. Kenapa saya kata… Read More

0 comments:

Posting Komentar

Sara Jorok Spam ma'af , Saya Hapus